Cryptography: A Very Short Introduction

C

Baru tamat nih baca “Cryptography: a very short introduction by Fred Piper & Sean Murphy”. from back to back. Buku yang bagus. Cukup enak dibaca, tetapi menurut saya tidak terlalu short. 🙂 ngga gampang dimengerti. Tapi di buku ini, tidak banyak perhitungan / rumus2 matematika. Sehingga kita dapat fokus ke dalam konsep dari cryptography itu sendiri. Kalau memang kita perlu tahu mengenai detail teknisnya, baru kita cari-cari buku Cryptography lainnya.

Cryptography: A Very Short Introduction

Beberapa bagian yang buat saya penting:

  • Worst Case Scenario:

(WCl) The cryptanalyst has a complete knowledge of the cipher system.

(WC2) The cryptanalyst has obtained a considerable amount of ciphertext.

(WC3) The cryptanalyst knows the plaintext equivalent of a certain amount of the ciphertext.

  • Ada Symetric, ada Asymetric.
  • Bahwa management kunci itu sangat penting.
  • Kita bisa encrypt di atas encrypt (2-3 lapis).
  • Hash Function (1 way), Stream Ciphers, Block Ciphers).
  • Penggunaan-penggunaan Encryption pada prakteknya (ternyata bukan cuma encrypt plaintext saja).
  • Key management (Life cyrcle), backup (ternyata backup key juga penting), distribusi key.
  • Authentication, PKI, Digital Signature,…
  • Apa sih problem-problem di Crypto.

Menarik sekali informasi di teknologi Cryto. Kalau dilihat dari referensi dan daftar buku Crypto lainnya, tambah terbuka dunia Cryto itu sangat luas…

Beberapa link penting:

About the author

mico wendy

I am working at IT company, PT Konsep Dot Net (www.konsep.net) and Netdesain (www.netdesain.com). Living in Bandung and Jakarta.

Add Comment

By mico wendy

mico wendy

I am working at IT company, PT Konsep Dot Net (www.konsep.net) and Netdesain (www.netdesain.com). Living in Bandung and Jakarta.

Get in touch