Cryptography: A Very Short Introduction

C

Baru tamat nih baca “Cryptography: a very short introduction by Fred Piper & Sean Murphy”. from back to back. Buku yang bagus. Cukup enak dibaca, tetapi menurut saya tidak terlalu short. 🙂 ngga gampang dimengerti. Tapi di buku ini, tidak banyak perhitungan / rumus2 matematika. Sehingga kita dapat fokus ke dalam konsep dari cryptography itu sendiri. Kalau memang kita perlu tahu mengenai detail teknisnya, baru kita cari-cari buku Cryptography lainnya.

Cryptography: A Very Short Introduction

Beberapa bagian yang buat saya penting:

  • Worst Case Scenario:

(WCl) The cryptanalyst has a complete knowledge of the cipher system.

(WC2) The cryptanalyst has obtained a considerable amount of ciphertext.

(WC3) The cryptanalyst knows the plaintext equivalent of a certain amount of the ciphertext.

  • Ada Symetric, ada Asymetric.
  • Bahwa management kunci itu sangat penting.
  • Kita bisa encrypt di atas encrypt (2-3 lapis).
  • Hash Function (1 way), Stream Ciphers, Block Ciphers).
  • Penggunaan-penggunaan Encryption pada prakteknya (ternyata bukan cuma encrypt plaintext saja).
  • Key management (Life cyrcle), backup (ternyata backup key juga penting), distribusi key.
  • Authentication, PKI, Digital Signature,…
  • Apa sih problem-problem di Crypto.

Menarik sekali informasi di teknologi Cryto. Kalau dilihat dari referensi dan daftar buku Crypto lainnya, tambah terbuka dunia Cryto itu sangat luas…

Beberapa link penting:

About the author

mico wendy

I am working at IT company, PT Konsep Dot Net (www.konsep.net) and Netdesain (www.netdesain.com). Living in Bandung and Jakarta.

Add Comment

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

By mico wendy

mico wendy

I am working at IT company, PT Konsep Dot Net (www.konsep.net) and Netdesain (www.netdesain.com). Living in Bandung and Jakarta.

Get in touch